Mengenal Aliran Musik Black Metal

Thursday, May 15, 2014

CARAGITAR.com - Mengenal Aliran Musik Black Metal. Di sekmen khusus Heavy Metal ini, kita akan membahas habis tentang genre musik metal. Sebelumnya kita telah membahas tentang aliran musik Avant Garde Metal. Maka kali ini kita akan melanjutkan ke subgenre musik Heavy metal yang kedua, yaitu Black Metal.

Black Metal sendiri adalah aliran musik metal yang bernuansa Setan. Genre Black Metal diawali oleh band pada tahun 1982 oleh band Venom, lewat albumnya yang berjudul Black Metal. Kemudian diikuti banyak band lain. Dan sampai sekarang di Indonesia sudah banyak band - band yang mengadopsi aliran musik ini.

band genre black metal indonesia

Beberapa band Black Metal luar negeri yang terkenal adalah  Dimmu Borgir, Cradle of Filth, Dark Funeral, Emperor dan Immortal.Ciri khas aliran/genre musik Black Metal sangat mudah untuk dibedakan dari pada aliran metal yang lainya. 

Dibawah ini adalah beberapa ciri-ciri karakteristik dari band band Black Metal :

 - Musik black metal jarang menggunakan Double Pedal/Double Drum, walaupun ada hanya sedikit.
 - Pukukan Snare drup lebih dominan dengan ketukan meledak-ledak (keras)
 - Beberapa grup musik black metal lebih memilih menggunakan drum mesin untuk efektifitas
 - Menggunakan setingan keyboard/piano yang hampir sama dengan musik-musik di gereja kathedral
 - Permainan rhytem yang cepat terdapat melodi yang tersamar-samar, biasanya berupa alternate picking
 - Menggunakan efek distorsi yang digunakan untuk bermain Power Chord
 - Menggunakan setelan gitar Drop D, atau Drop C
 - Vokalis menggunakan teknik bernyanyi dengan Vibra di tenggorokkan
 - Bernuansa setan, penyiksaan, dan menyeramkan
 - Menggunakan lirik lagu yang bertemakan perang
 - Kebanyakan personel band me-make up muka mereka hitam putih dan beberapa campuran darah
 - Penampilan menyeramkan, dengan atribut serba hitam

Itulah diantaranya beberapa ciri-ciri grup musik Black Metal.  Untuk band-nya sendiri sangatlah banyak, mungkin jika saya menyebutkanya satu persatu belum akan selesai dalam waktu 2x24 jam. So, disini saya hanya akan menyebutkan beberapa saja, 

Dibawah ini adalah daftar grup musik Black Metal beserta Negaranya (informasi ini saya peroleh dari wikipedia.org)

Daftar Grup Musik Aliran Black Metal :

1349 (Norwegia)
A[   |  ]
Abigor (Austria)
Aborym (Italia)
Absu (Amerika Serikat)
Ajattara (Finlandia)
Akercocke (Britania raya)
Akitsa (Kanada)
Alastis (Swiss)
Amarok (Norwegia)
Amerta (Surabaya, Indonesia)
Amon Amarth (Swedia)
Anorexia Nervosa (Perancis)
Antaeus (Perancis)
Antestor (Norwegia)
Arafel (Israel)
Arckanum (Swedia)
Arcturus (early albums) (Norwegia)
Arkhon Infaustus (Prancis)
Arthemesia (Finlandia)
Astrofaes (Ukraina)
Atritas (Swiss)
Aura Noir (Norwegia)
Averse Sefira (Amerika Serikat)
Axis of Advance (Kanada)
Azaghtoth (Gresik, Indonesia)
The Axis of Perdition (Inggris)
B[   |  ]
Bandoso (Indonesia)
Baphomets Throne (Polandia)
Baptism (Finlandia)
Barathrum (Finlandia)
Bathory (Swedia)
Bethlehem (Jerman)
Betorokaton (Indonesia)
Blasphemy (Kanada)
Bloodaxe (Kanada)
Bloodthorn (Norwegia)
Bowo & the Corleone's DNA (Kalimantan Selatan, Indonesia)
Bulldozer (Italia)
Burzum (Norwegia)
C[   |  ]
Carpathian Forest (Norwegia)
Carpe Tenebrum (Australia)
Catamenia (Finlandia)
Celtic Frost (early) (Swiss)
Ceremonial Embrace (Finlandia)
Children of Bodom (Finlandia)
Cirith Gorgor (Belanda)
Cradle of Filth (Inggris)
Crimson Moonlight (Swedia)
Ceremony Of Circle (Indonesia)
Ceremony Of Shiva (Malang, Indonesia)
D[   |  ]
Daemonarch (Portugal)
Dares (Surabaya, Indonesia)
Dark Funeral (Swedia)
Darkthrone (Norwegia)
Darkwoods My Betrothed (Finlandia)
Dawn of Relic (Finlandia)
Deathspell Omega (Perancis)
Dekadent (Slovenia)
Dissimulation (Lithuania)
Dødheimsgard (Norwegia)
Dozom (Indonesia)
Dragonlord (Amerika Serikat)
Drudkh (Ukraina)
Dry (Surabaya, Indonesia)
Durhaka (Indonesia)
E[   |  ]
Echoes of Silence (Amerika Serikat)
Eisregen (Jerman)
Eternity (Indonesia)
Eutonazia Kordax (Rusia)
F[   |  ]
Fleurety (1st album only) (Norwegia)
Frost Like Ashes (Amerika Serikat)
Funeral Fog (Kanada)
G[   |  ]
Geasa (Irlandia)
Gerhana Total (Indonesia)
Goatwhore (Amerika Serikat)
God Dethroned (Belanda)
Godkiller (Monako)
Grumbul Mystic (Indonesia)
Pinguin in The Sun (Aceh, Indonesia)
H[   |  ]
Hades Almighty (Norwegia)
Handful of Hate (Italia)
Hate Forest (Ukraina)
Hecate Enthroned (Inggris)
Hellgods (Indonesia)
Hands Of Doom (Surabaya, Indonesia)
Horde (Australia)
Horna (Finlandia)
Hari kebangkitan (Makassar)
I[   |  ]
Ildjarn (Norwegia)
Immortal (Norwegia)
Impaled Nazarene (Finlandia)
Impiety (Singapura)
Infernum (Polandia)
Infuneral (Swedia)
In the Woods... (Norwegia)
Infinity Path (Indonesia)
J[   |  ]
Judas Iscariot (Amerika Serikat)
Judash (Sidoarjo, Indonesia)
K[   |  ]
Kantong Simayit (Indonesia)
Kedjawen (Indonesia)
Keep Of Kalessin (Norwegia)
Khold (Norwegia)
Koldbrann (Norwegia)
Krieg (Amerika Serikat)
Kliwon (Belawan)
L[   |  ]
Leviathan (Amerika Serikat)
Lengsel (Norwegia)
Limbonic Art (Norwegia)
Lux Occulta (Polandia)
Luwana From Jakarta (Indonesia)
M[   |  ]
Marduk (Swedia)
Master's Hammer (Republik Ceko)
Mayhem (Norwegia)
Meads of Asphodel (Britania raya)
Melechesh (Israel)
Mütiilation (Perancis)
Mystic Circle (Jerman)
Mysticum (Norwegia)
Mystis (Indonesia)
Mysticism (Indonesia)
Mesmeric (Surabaya, Indonesia)
Murtad of Troop (Bandung, Indonesia)
N[   |  ]
Naglfar (Swedia)
Nargaroth (Jerman)
Nattefrost (Norwegia)
Negură Bunget (Rumania)
Neurotic of Gods (Indonesia)
Nicronomodes (Surabaya, Indonesia)
Nifelheim (Swedia)
Nosferatu (Yogyakarta, Indonesia)
Nightcrawler (Probolinggo, Indonesia)
Nyhemia (Singaraja, Indonesia)
O[   |  ]
Obtest (Lithuania)
Old Man's Child (Norwegia)
Oppressor (Polandia)
Ov Hell (Norwegia)
P[   |  ]
Primordial (Irlandia)
Psychoprophets (Indonesia)
R[   |  ]
Ragnarok (Norwegia)
Ritual Orchestra (Malang, Indonesia)
Rotting Christ (Yunani)
S[   |  ]
Sabbat (Inggris)
Samael (Swiss)
Sargeist (Finlandia)
Satyricon (Norwegia)
Sodom (Jerman)
Solefald (Norwegia)
Sottish (Indonesia)nesia)
Silluet (Bogor, Indonesia)
Satanic Immortal (Malang, Indonesia)
Satanic Of Stalion (Majalengka, Indonesia)
T[   |  ]
Taake (Norwegia)
The Death Cryptical (Indonesia)
Thirsty Blood (Indonesia)
Thorns (Norwegia)
Thou Art Lord (Yunani)
Tvangeste (Rusia)
Tragyst (Gresik, Indonesia)
The Monster (Malang, Indonesia)
U[   |  ]
Ulver (early) (Norwegia)
Urskumug (Latvia)
V[   |  ]
Varathron (Yunani)
Ved Buens Ende (Norwegia)
Velvet Cacoon (Amerika Serikat)
Venom (Inggris)
Vesania (Polandia)
Vreid (Norwegia)
Vendetor (Surabaya, Indonesia)
Vader (Polandia)
W[   |  ]
Watain (Swedia)
Weakling (Amerika Serikat)
Windir (Norwegia)
X[   |  ]
Xasthur (Amerika Serikat)
Z[   |  ]
Zyklon (Norwegia)
Zyklon-B (Norwegia)

Artikel Terkait : 
Jenis-jenis aliran musik metal
Aliran musik Avant Garde Metal

Referensi :wikipedia.org, google.com Tags: aliran musik black metal, band genre black metal, black metal di indonesia, apa itu black metal, pengertian musik black metal
Share

No comments:

Post a Comment

 
Copyright © 2015. Tutor Belajar Gitar.
Design by Herdiansyah Hamzah. Published by Themes Paper. Powered by Blogger.
Creative Commons License